Tanam Perdana Benih Padi Lahan Kering di Desa Keyongan Wujudkan Sinergi Petani dan Pemerintah Menuju Pertanian Maju dan Sejahtera

Nogosari (8/11/2025). Pemerintah Kecamatan Nogosari bersama Pemerintah Desa Keyongan dan Kelompok Tani Sido Makmur melaksanakan kegiatan Tanam Perdana Benih Padi Lahan Kering pada Kamis pagi (6/11/2025) di area persawahan Desa Keyongan, Kecamatan Nogosari, Kabupaten Boyolali. Kegiatan ini merupakan bagian dari program bantuan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah untuk mendorong produktivitas lahan kering serta memperkuat ketahanan pangan … Baca Selengkapnya

Bupati Boyolali lakukan monitoring pupuk bersubsidi di PUD Lumayan Group dan PPTS Sumber Makmur, Andong

Andong (4/11/2025). Guna mendukung Asta Cita yang pemerintahan Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka, salah satunya adalah Memantapkan sistem pertahanan & keamanan, dan mendorong kemandirian bangsa (swasembada pangan, energi, air; ekonomi kreatif, hijau & biru), pemerintah berkomitmen untuk menyediakan pupuk murah bagi petani.  Komitmen tersebut ditunjukkan dengan diterbitkannya Keputusan Menteri Pertanian No. 1117/Kpts./SR.310/M/10/2025 tanggal 22 … Baca Selengkapnya

Petani Milenial Boyolali Ikuti Capacity Building di Kota Batu, Jawa Timur

Kota Batu, Jawa Timur (31/10/2025). Program pembinaan Petani milenial mendapatkan perhatian banyak pihak. Salah satunya dari Bank Indonesia Kantor Perwakilan Solo yang mengadakan kegiatan Capacity Building Petani Muda dengan tema membangun ketahanan ekonomi pertanian dan pariwisata di Kota Batu, Jawa Timur pada tanggal 29-31 Oktober 2025. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan Petugas Dinas yang membidangi … Baca Selengkapnya

Dinas pertanian kenalkan Inovasi Baru, Penanaman bawang merah dari biji

Cepogo (31/10/2025). Dalam rangka meningkatkan efisiensi budidaya Bawang Merah, pada tanggal 31 Oktober 2025, Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali melakukan sosialisasi penanaman bawang merah dari biji botani bawang merah yang biasa dikenal sebagai True Seed of Shallot (TSS) di Desa Mliwis Kecamatan Cepogo. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan metode penanaman bawang merah dari biji. Hadir dalam … Baca Selengkapnya

Sosialisasi Kemitraan Padi di Kecamatan Teras

Teras (29/10/2025). Menindaklanjuti program petani naik kelas, pada tanggal 29 Oktober 2025, Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali melakukan sosialisasi kemitraan padi. Kegiatan ini bertujuan untuk menyebarkan informasi terkait dengan kerjasama dalam bidang budidaya padi. Bertempat di Aula BPP Teras, kegiatan ini dihadiri oleh Perwakilan PT. Maxii Tani, BPP Kecamatan Teras, Ketua Gapoktan se-kecamatan Teras dan kepala … Baca Selengkapnya

“Sinergi Dinas Pertanian Dengan Rutan Kelas IIB Kabupaten Boyolali”

Mojosongo (31/10/2025). Dalam Rangka meningkatkan produksi komoditas pertanian Kabupaten Boyolali, Dinas Pertanian Kab.Boyolali melakukan optimalisasi lahan pertanian, salah satunya di Rutan Kelas IIB Boyolali. Pada  Rutan Kelas IIB Boyolali terdapat lahan seluas 3.000 m2 yang disediakan untuk budidaya pertanian. Saat ini lahan tersebut sudah dimanfaatkan untuk tanaman pertanian seluas 2.500 m2 dengan ditanami tanaman sayur … Baca Selengkapnya

Dikunjungi Kadis Pertanian, PT Sadhana Arifnusa Siap Bermitra dengan Petani Tembakau Boyolali

Klaten. Jumat, 24 Oktober 2025, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali berkesempatan mengunjungi gudang PT Sadhana Arifnusa di Klaten. Kunjungan ini bertujuan untuk membangun sinergi antara DInas Pertanian Kabupaten Boyolali dengan PT Sadhana Arifnusa dalam rangka meningkatkan kualitas hingga pemasaran tembakau Boyolali.  Saat ditemui, Arif, selaku Supervisor Gudang PT Sadhana Arifnusa menyampaikan bahwa pada tahun 2023 … Baca Selengkapnya

Sosialisasikan Kemitraan Padi di Ngemplak, “Petani Harus Sejahtera”

Ngemplak (23/10/2025). Bertempat di Rumah Sekretaris Kelompok Kelompok Tani Margo Rukun I, Desa Manggung, Kecamatan Ngemplak, pada tanggal 23 Oktober 2025, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali bersama Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Kecamatan Ngemplak melakukan sosialisasi Kegiatan Kemitraan Padi. Hadir dalam kegiatan tersebut anggota Kelompok Tani Margo Rukun I, Perwakilan Pengurus inti Gapoktan dan Kelompok Tani … Baca Selengkapnya

Brigade Pangan Terbentuk, Siap Memajukan Pertanian Boyolali

Ngemplak (22/10/2025). Dalam rangka peningkatan optimalisasi pengelolaan lahan nonrawa/ lahan kering di Kabupaten Boyolali, Pada hari Rabu, 22 Oktober 2025 telah dilaksanakan Pembentukan Brigade Pangan (BP) Pasca Optimasi Lahan Kabupaten Boyolali di Aula Kecamatan Ngemplak. Kegiatan ini merupakan inisiasi dari Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali yang bekerja sama dengan Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Yogyakarta-Magelang (YoMa) dan … Baca Selengkapnya

Ikuti Sosialisasi Teknik Perawatan Alat Mesin Pertanian, UPJA harus lebih Mandiri

Mojosongo (21/10/2025). Selasa pagi, 21 Oktober 2025, puluhan petani tampak antusias mengikuti kegiatan “Sosialisasi Operator, Perawatan, dan Pengelolaan Alat Mesin bagi Usaha Pelayanan Jasa Alsintan (UPJA)” yang digelar di Rumah Ketua Kelompok Tani Tani Harjo, Desa Manggis, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali oleh Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan ini bertujuan untuk Sosialisasi ini … Baca Selengkapnya