Panen Raya Bawang Merah Poktan Sri Rejeki Desa Glinting Kecamatan Sambi Sukses!
Hari yang membanggakan! Kelompok Tani (Poktan) Sri Rejeki, Desa Glintang, Kecamatan Sambi, sukses melaksanakan Panen Raya Bawang Merah pada 8 Juli 2025. Bibit bawang merah seberat 2.150 kg ini merupakan bantuan dari Dinas Pertanian Kabupaten Boyolali yang bersumber dari APBD TA 2025, dengan total luas tanam 2,6 hektar. Panen dilakukan dalam 2 tahap: Tahap 1: … Baca Selengkapnya